Pengenalan Microsoft word 2010, Menu dan fungsi Menu MS word 2010
A. Penegenalan Microsoft word 2010 Microsoft word 2010 adalah aplikasi pengelolaan kata yang berkelanjutan dari versi sebelumnya, aplikasi ini dirancang dalam rangka untuk mempermudah pekerjaan anda dalam membuat laporan dokumen yang berkualitas yang berbentuk seperti laporan,dokumen berbentuk surat, brouser, tabel dan masih banyak fitur-fitur lainnya yang terdapat didalam microsoft word 2010. didalam microsoft word 2010 yang terbaru ini telah dilengkapi dengan fasilitas dan fitur terbaru dan canggih diantaranyafasilits digital sinagture, sertam terdapat format PDF dan XPS yang terdapat banyak keunggulan. B. Menu Dan Fungsi Menu Ms Word 2010 Menu word 2010 dapat kita lihat pada gambar dibawah ini: Gambar diatas adalah daftar menu-menu yang terdapat pada microsoft word 2010, yang menu dalam microsoft word 2010 dan 2007 tidak jauh perbedaan, hanya saja dalam word 2010 lebih mempermudah kan kita untuk menemukan menu menu yang ingin kita cari. Fungsi dari Menu Ms Word